Polresbadung.id – Game penghasil uang adalah cara cepat bagi beberapa orang untuk mendapatkan uang sesuai kebutuhan mereka. Terlebih lagi pekerjaan atau cara ini bisa sekaligus memberikan hiburan untuk para pemainnya. Melalui kemudahannya mendapatkan uang itu maka banyak juga orang yang tertarik.
Uang itu sendiri merupakan hal penting dalam kehidupan saat ini. Ada pepatah yang mengatakan bahwa kebahagiaan tidak bisa seseorang beli menggunakan uang. Namun pada kenyataannya hampir seluruh sumber kebahagiaan seseorang membutuhkan uang untuk bisa merasakannya.
Belum lagi jika membicarakan tentang kebutuhan pokok hidup. Mulai dari makan, pakaian, dan tempat tinggal atau poin pandang. Meskipun ketiga aspek kebutuhan penting ini sudah terpenuhi, seseorang juga harus mendapatkan lebih banyak uang untuk bisa memenuhi aspek lain seperti hiburan.
Game yang menghasilkan uang memang bisa memberikan hiburan namun disisi lain itu juga bisa mengundang kejenuhan. Apalagi jika permainan ini sudah mereka jadikan sebagai mata pencaharian. Jika hal itu terjadi maka para pemain pun membutuhkan hiburan dalam hal lain.
Misalnya seperti pergi nongkrong bersama teman atau sekedar bertamasya ke beberapa taman kota. Selain soal hiburan, setiap manusia juga kini membutuhkan moda transportasi. Pad aintinya, setiap manusia membutuhkan pemasukan dalam bentuk uang untuk bisa melayani dan memfasilitasi hidupnya.
Apa Itu Game Penghasil Uang?
Mungkin masih banyak orang yang belum mengetahui tentang keberadaan permainan penghasil uang seperti ini. Alhasil mereka pun bingung bagaimana seseorang bisa dengan mudahnya mendapatkan uang sesuai keinginan mereka. Melalui hal itu maka tidak heran bila banyak orang juga menginginkannya.
Permainan penghasil uang adalah sebuah aplikasi hiburan yang memiliki basic atau dasar sebuah game. Perbedaannya dengan game lain ialah permainan ini bisa membantu pengguna untuk mendapatkan uang. Biasanya game seperti ini hanya tersedia di smartphone android yang mana dimiliki oleh banyak orang.
Sejak kemunculannya hingga saat ini, smartphone Android sudah memiliki banyak permainan penghasil uang yang menarik. Bahkan beberapa di antaranya dapat membuat para pemain jadi kecanduan. Melihat dari satu sisi mungkin ini adalah hal baik, namun di sisi lain bisa jadi memberikan dampak buruk.
Biasanya antar satu game dengan yang lainnya bisa memiliki kesamaan mekanisme penghasil uang. Adapun cara kerja sebuah aplikasi permainan penghasil uang ialah pemain harus melakukan tugas atau menjalankan karakter di game. Secara sederhana, Anda hanya akan memainkan game tersebut.
Ketika sudah menyelesaikan misi yang ada maka aplikasi akan memberikan poin atau berlian. Kemudian poin atau berlian itulah yang harus pemain tukarkan menjadi saldo uang asli. Tentunya saldo ini bisa pengguna tarik dan masuk ke dalam rekening yang selanjutnya bisa mereka gunakan di dunia nyata.
Daftar Game Penghasil Uang Terpercaya
Seperti yang sudah penulis sampaikan di atas, Android sudah memiliki banyak aplikasi atau permainan penghasil uang. Namun biasanya game ini memiliki tema peperangan atau RPG dan juga seperti permainan kartu. Berikut beberapa rekomendasi game seru penghasil uang yang terpercaya.
Soul Seeker Defense
Soul Seeker Defense adalah sebuah game online yang bertemakan peperangan atau memperebutkan wilayah. Pemain harus mempertahankan menara dan sebuah kartu yang kelak poinnya bisa mereka tukarkan dalam bentuk kypto. Krypto itulah yang akan menjadi keuntungan pemain dan bisa jadi uang sungguhan.
Untuk bisa mendapatkan krypto maka pemain harus melalui berbagai pertempuran, quest achievements, dan staking. Ketika pemain menggunakan karakter dengan kemampuan dan kekuatan yang tinggi, dan memiliki banyak pencapaian maka ia akan lebih mudah menang daripada karakter lainnya.
League of Kingdoms
Masih dalam suasana game bertemakan peperangan, kini ada pilihan League of Kingdoms. Permainan ini memiliki strategi MMO Blockchain pertama di dunia. Para pemian bisa memabngun kerajaan, memiliki sumber daya pertanian, melawan monster, dan bersaing dengan kerajaan lain dalam memperebutkan wilayah.
Di dalam permainan League of Kingdom, semua tanah yang tertera merupakan token NFT. Pastinya Anda juga mengetahui bahwa beberapa harga NFT ini bisa jadi mahal dalam rupiah. Melalui NFT inilah semua pemain bisa mendapatkan keuntungan mereka masing-masing dalam bentuk uang sungguhan di dunia nyata.
Arena of Valor
Jika pengguna ingin mencari game pertempuran dengan sistem multiplayer maka bis coba lari ke permainan Arena of Valor. Game ini termasuk salah satu yang paling terkenal dan Indonesia sendiri sudah memiliki banyak pemain. Artinya mudah bagi pemain baru untuk mempelajari cara bermainnya.
Pada permainan ini, pemain kana mendapatkan uang melalui diamond sebagaimana yang berlaku dalam Mobile Legends. Jadi pemain bisa mengumpulkan banyak diamond melalui berbagai cara yang kemudian Anda jual kembali ke teman. Melalui cara itu maka mendapatkan uang melalui Arena of Valor bisa lebih cepat.
EazeGames
Eazegames adalah sebuah permainan kasual yang juga sangat seru dan cocok sebagai hiburan santai namun tetap mendapatkan uang. Ada banyak permainan lainnya yang tersedia di dalam game ini. Setiap permainannya tentu bisa menuntung pemain untuk mendapatkan lebih banyak uang.
Namun cara mendapatkan uang pada game ini memiliki sedikit perbedaan dengan permainan lainnya. Adapun letak perbedaannya ialah pada sistem perolehan uang. Pengguna bisa melakukan proses trial atau percobaan untuk bisa mengetahui sistemnya secara lebih lanjut.
Growtopia
Growtopia merupakan sebuah permainan dengan tampilan pixel jadul khas game jaman dulu. Permainan ini bisa memberikan banyak aktivitas untuk para pemain. Mulai dari membangun sebuah gedung, membangun dunia, berdagang, atau bisa juga hanya mengobrol bersama pemain lain yang tersedia.
Selain itu masih banyak kegiatan seru lainnya yang bisa karakter mainkan melalui game ini. Perihal cara mendapatkan uangnya sendiri ialah melalui pengumpulan WL atau World Clock. Kemudian pemain harus menukarkan WL itu dengan uang asli mengikuti sistem penukaran yang berlaku.
TopRich
Mungkin banyak orang yang sudah mengenal TopRich, sebuah permainan penghasil yang juga tersedia di Playstore. Permainan ini memiliki beberapa tugas yang harus pengguna selesaikan. Jika semua tugas sudah selesai maka pemain kana mendapatkan uang sesuai dengan perjanjian di awal.
Untuk bisa mendapatkan uang yang lebih banyak maka tentunya pemain harus semakin rajin dalam melakukan tugas. Selain itu pemain juga bisa mendapatkan saldo tambahan dengan nominal besar jika berhasil mengundang teman. Semakin banyak mengundang teman maka saldonya bisa semakin besar.
Bitcoin Pop
Bitcoin pop mungkin akan menjadi permainan yang mudah, colorful, dan menyenangkan bagi banyak orang permainan seperti ini cocok untuk perempuan atau orang-orang yang menginginkan game less-stress. Tugas permainannya adala hanya menembakkan bola sesuai dengan warnanya.
Sisi lain dari permainan ini adalah pengguna harus lebih rajin jika memang ingin mendapatkan lebih banyak uang. Pasalnya nominal saldo yang bisa pemain dapatkan melalui game Bitcoin Pop termasuk lebih kecil. Namun memang permainan ini sendiri pun tidak membutuhkan lebih banyak strategi berat.
Spin for Cash
Pilihan game penghasil uang lainnya yang bisa Anda coba adalah spin for cash. Permainan ini cukup mudah untuk pengguna lakukan, bahkan tidak membutuhkan keahlian tertentu. Satu hal yang akan pengguna butuhkan adalah keberuntungan karena hasilnya sungguh tidak bisa mereka prediksi.
Game dengan tema atau konsep slot ini bisa memberikan keuntungan berupa rupiah asli/ pemain bisa langsung memainkan game slot tanpa harus deposit. Beda dengan game slot online lainnya yang harus deposit dengan nominal tertentu lebih dulu. Berdasarkan kebijakan itu maka game ini ternilai lebih aman.
Mager
Mager merupakan game menarik yang bisa membantu pengguna untuk mendapatkan uang secara cepat di 2023. Permainan ini akan membuat pengguna menjadi lebih banyak gerak, sangat jauh berbeda dengan judul permainannya. Pasalnya di dalam game ini ada banyak mini game lain yang bisa menghasilkan uang.
Biasanya semakin tinggi tingkat kesulitan game maka bisa semakin besar pula poin yang akan pengguna dapatkan. Pada akhirnya mereka juga akan mendapatkan uang dengan nominal lebih besar. Jika tertarik memainkan game ini maka Anda bisa langsung mengunduhnya melalui playstore.
ClipClap
Bagi beberapa orang, permainan clipcalpini sudah tidak asing lagi. Permainan ini juga sempat viral sehingga banyak orang yang menggunakan. Mungkin satu hal yang menjadi kendala ialah permainan ini terhubung langsung dengan paypal, aplikasi pengiriman uang instan secara internasional.
Berdasarkan hal itu maka mau tidak mau setiap pengguna harus memiliki akun paypal dan menghubungkannya pada game. Kemudian mereka memainkan paypal seperti biasa dengan mengikuti instruksi yang ada. Ketika permainan sudah selesai maka saldo akan langsung tersedia di akun Paypal.
Higgs Domino Island
Higgs Domino Island bisa menjadi pilihan game menarik yang juga bisa menghasilkan uang. Permainan ini memiliki banyak model atau pilihan permainan. Mulai dari slot yang di dalamnya akan mengandalkan sedekah chip harian. Kemudian chip itu bisa pengguna jual dan berubah menjadi uang sungguhan.
Namun untuk bisa mendapatkan keuntungan besar melalui penjualan chip maka chipnya itu sendiri juga harus besar. Selain bisa berubah menjadi nominal uang sungguhan, konon katanya permainan ini bisa mengumpulkan poin rp. Kelak poin RP inilah yang Anda tukarkan menjadi pulsa.
Ragnarok Labyrinth NFT
Kembali membahas potensi NFT sebagai pemasukan dengan nominal besar, kini adalah lagi game menarik yaitu Ragnarok Labyrinth NFT. Permainan ini memiliki konsep play to earn yang mana juga terhubung dengan platform blockchain Ethereum atau RTH.
Keunikan lain dari game ini adala menerapkan sistem idle. Hal itu berarti bahwa pemain tidak perlu mengendalikan karakter untuk bisa melakukan pertarungan. Pemain hanya perlu menaikkan level dan memperkuat kemampuan setiap karakter yang mereka gunakan sehingga bisa menang dalam game.
Domino QiuQiu : Domino 99
Sebelumnya penulis sudah merekomendasikan permainan dengan konsep mesin slot. Kini ada pilihan lain jika Anda sudah bosan dengan game itu dan bisa pindah ke Domino QiuQiu Domino 99. Permainan ini memiliki tema kasino dan di dalamnya terdapat banyak permainan yang bisa pengguna pilih.
Misalnya seperti permainan kartu, roller, dan lain sebagainya yang menarik. Ketika berhasil menang maka pemain akan langsung mendapatkan transfer dana. Keunikan lain dari game ini ialah pemain tidak perlu melakukan deposit sebagaimana game domino lainnya.
Gamee
Permainan dengan nama unik lainnya adalah Gamee yang juga patut Anda coba. Permainan ini terkenal sebagai aplikasi yang langsung membayar pemainnya melalui paypall. Artinya jika Anda juga ingin ikutan menjadi pemain di Gamee maka harus memiliki akun paypall terlebih dulu kemudian menyambungkannya.
Gamee ini menawarkan banyak permainan berbeda di dalamnya, bahkan bisa mencapai 70 jenis. Melalui ragamnya permainan yang ada maka pemain tidak akan kebosanan jika bermain dengan satu aplikasi ini saja. Salah satu permainan yang menyenangkan adalah memutar Wheel of Fortune, bisa mendapatkan banyak uang.
Axie Infinity
Rekomendasi permainan terakhir yang bisa membantu pengguna mendapatkan uang adalah Axie Infinity. Game ini merupakan kombinasi antara game animal crossing, pokemon, dengan tamagotchi. Melalui permainan ini maka pengguna bisa sedikit flashback ke masa permainan jadul di tahun-tahun sebelumnya.
Pemain akan memiliki peliharaannya sendiri dan melatih serta mengembangbiakkan mereka hingga bisa bertanding. Adapun uang yang mereka dapatkan ialah melalui pertandingan ini sehingga harus menang di setiap pertandingan. Semakin banyak kemenangan maka bisa semakin mudah mengumpulkan uangnya.
Cara Memilih Game Penghasil Uang Terpercaya
Dunia internet memang menyediakan banyak permainan menarik dan bisa membantu pengguna dalam mendapatkan uang. Namun tidak seluruh permainan berasal dari sistem atau developer yang jurjur. Banyak juga para pemain yang menyampaikan cerita mereka bahwa tidak mendapatkan bayaran.
Pastikan Berasal dari Developer Terpercaya
Cara pertama yang bisa Anda lakukan untuk mendapatkan permainan penghasil uang terpercaya adalah dengan memperhatikan developer atau pengembang game. Ada beberapa pengembang game terpercaya dan memang memiliki nama besar. Namun hanya sebagian di antaranya yang memproduksi game model ini.
Untuk mengetahui mana developer bagus dan mana yang tidak itu pengguna bisa melihatnya dari review pengguna lain. Selain itu ketahui juga datar developer permainan penghasil uang yang bagus dan terpercaya dari internet. Ketika sudah paham developer game nya maka pemilihan aplikasi game jadi lebih mudah.
Pahami Skema Permainan dan Pencairan Uang
Ada beberapa permainan yang memiliki skema pengiriman uang berbeda dengan kebanyakan game. Misalnya seperti harus menyelesaikan mis terlebih dahulu, memenangkan pertandingan, atau bisa juga dengan cara lain. Ketika pengguna sudah mengetahui sistem kerjanya maka langkah selanjutnya bisa lebih aman.
Pengguna hanya perlu melakukan sesuai sistem atau perintah yang ada kemudian klaim hadiah atau poin. Usahakan setiap penambahan poin langsung lakukan klaim agar menghindari hal-hal tidak menyenangkan. Misal seperti game yang tiba-tiba berhenti beroperasi atau bahkan terhapus.
Cari Review Jujur Game Penghasil Uang
Cara terbaik untuk bisa mengetahui game bagus dan terpercaya dalam menghasilkan uang adalah mencari review jujur dari pemain lain. Hal ini bisa pengguna lakukan melalui sosial media, baik itu twitter, frup facebook, atau instagram
Selain itu masih banyak lagi platform atau media terbaik yang menjadi tempat kumpul para gamers. Misalnya seperti tiktok atau youtube, pengguna bisa menemukan review jelas melalui aplikasi ini.
Akhir Kata
Pada masa lalu, bermain game mungkin seringkali dianggap sebagai aktivitas yang tidak produktif. Namun, dengan kemunculan game penghasil uang, pandangan tersebut mulai berubah. Tidak hanya menyediakan hiburan dan tantangan, beberapa game juga menawarkan kesempatan bagi pemain untuk mendapatkan penghasilan.
Demikian tentang game penghasil uang dan cara mengetahui aplikasi permainan terbaik. Semoga bisa membantu Anda menemukan permainan yang cocok. Jangan lupa untuk menjadi selektif dan jangan sampai mengalami hal-hal merugikan yang berhubungan dengan data diri di Internet.
Baca Artikel Lainnya:
- 20 Aplikasi Penghasil Saldo DANA Tercepat & Gratis Terbaru 2023
- 20 Aplikasi Penghasil Uang DANA Tercepat & Terbaru 2023
- Ewallet Bar New DANA Login Generator: Klaim Saldo Dana Gratis 2023
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News Polresbadung.id